Terungkap, Ternyata Pikiran yang Seperti Ini Tidak Boleh Ada Apabila Ingin Menjadi Kaya Raya

- 26 Desember 2021, 09:10 WIB
Ilustrasi uang.
Ilustrasi uang. /Unsplash/Mufid Majnun/

Sebenarnya dua hal tersebut tidak ada salahnya berada di pikiran Anda. Tapi tahukah Anda jika hal tersebut bisa menjadi penghambat Anda untuk kaya.

Naluri dan insting yang dibentuk dari cara berpikir seperti itu akan susah terbangun, terutama untuk asumsi menjadi orang kaya.

Baca Juga: Bagi Pria Cegah Kanker Prostat, Bahkan Serangan Jantung Seumur Hidup, Minum Jus Ini Setiap Hari 

Anda harus pahami bahwa jika Anda ingin kaya, maka harus ada prosesnya. Semua yang di dalam hidup juga ada prosesnya.

Anda juga perlu memahami bahwa kaya itu bagian dari proses, bukan akhir dari tujuan hidup kita.

Jadi, alih-alih Anda berpikir ‘kalau tidak berjuang saya tidak kaya’ ataupun ‘hidup begini-begini saja sudah bahagia’, lebih baik Anda hargai semuanya sebagai proses.

Baca Juga: Bagi Lansia Sering Pegal Linu dan Kesemutan, Sembuh Total, Rutin Minum Rebusan Ini Setiap Hari  

Jika Anda berpikir seperti itu, insting dan naluri bisnis tidak akan berkembang dengan baik.

Saat Anda gagal, Anda juga harus memaknainya sebagai proses. Namun jika Anda berhasil, Anda juga harus memaknainya sebagai proses.

Jangan pernah berpikir bahwa kaya adalah garis finis dalam kehidupan, karena bisa saja setelah Anda kaya, Anda jatuh miskin lagi. ***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x