7 Manfaat Luar Biasa dari Daun Binahong, Salah Satunya Bisa Membuat Awet Muda

- 3 Februari 2022, 13:19 WIB
Ilustrasi daun binahong punya 7 manfaat sebagai berikut.
Ilustrasi daun binahong punya 7 manfaat sebagai berikut. /Unida Gontor

 

LINGKAR MADIUN – Daun Binahong merupakan salah satu obat yang ada di Indonesia. Biasanya tanaman ini tumbuh subur di dataran rendah maupun dataran tinggi dan akan banyak berkhasiat.

Daun binahong bisa didapat dengan mudah, biasanya ada disekitar rumah. Dan cara mengolahnya pun cukup mudah.

Biasanya daun binahong kebanyakan untuk mengobati luka. Namun apa kalian tahu? Bahwa daun binahong juga dapat membuat awet muda?

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @kementerianpertanian, disebutkan bahwa daun binahong memiliki manfaat termasuk mencegah penuaan dini atau biasa dikenal awet muda.

Baca Juga: Mengenal Berbagai Jenis Hutan di Indonesia Beserta Iklim Bentang Alam dan Tipe Pohon

1. Mencegah penyakit jantung

Manfaat yang pertama daun binahong ternyata bisa mencegah penyakit jantung.

Daun binahong berkhasiat bisa menurunkan denyut jantung hal ini berpengaruh bisa menurunkan kolesterol jahat akibat jantung sehingga resiko pada penyakit jantung pun akan rendah.

2. Mengobati asam urat

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah