Inilah 4 Langkah Tepat Mencintai Diri Sendiri, Salah Satunya Tumbuhkan Percaya Diri

- 8 Februari 2022, 14:55 WIB
Ilustrasi mencintai diri sendiri.
Ilustrasi mencintai diri sendiri. /Pexels/Olly

 

LINGKAR MADIUN – Terkadang ada waktu yang dimana kita merasa Hampa terhadap diri sendiri. Sehingga membuatkita merasakan apa yang terjadi dana pa yang dirasakan pada diri kita.

Saat itulah kita harus kembali ,mencintai diri sendiri dengan seutuhnya. Sebab kebahagian, kegelisahan, kegembiraan dan lain-lain Cuma kita yang bisa merasakan akan hal semacam itu.

Maka diharuskan untuk selalu mencintai diri-sendiri dan menghargai  diri-sendiri.

Dilansir Lingkar Madiun dari instagram @riliv, inilah cara tepat untuk kembali jatuh cinta dengan dirimu kembali. Simak ulasan berikut ini agar kamu semakin sayang terhadap diri kamu sendiri.

Baca Juga: Asal-usul Nama Candi Borobudor Tidak Diketahui Secara Pasti? Ternyata Bukti Nyatanya!

1. Lihat sejauh mana melangkah

Saat kamu merasa cemas akan melihat teman-teman yang sudah bahagia, hal itu justru membuat kamu insecure, hal ini sangatlah wajar.

Namun demi mengatasi hal tersebut adalah lihat ke belakang, sejauh mana kamu telah melangkah. Dengan begitu kamu akan tahu dimana seharusnya berada saat ini.

2. Cintai hidup tanpa membandingkan dengan orang lain

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x