7 Cara Menjaga Kelestarian Bumi Pertiwi, Tanggung Jawab Bersama jika Adanya Pencemaran Lingkungan

- 2 Maret 2022, 10:10 WIB
Ilustrasi sampah.
Ilustrasi sampah. /PIXABAY/TheDigitalArtist.

5. Perbaiki

Kalau bisa diperbaiki usahakan untuk diperbaiki, agar sampah yang dihasilkan tidak banyak.

6. Pilih sampah berdasarkan jenis

Ini adalah penting, sebagai insan yang kreatif gunakanlah pendapat anda untuk mengetahui mana jenis-jenis sampai. Agar hal ini dapat mempermudah mengatasi pembuangan sampah.

7. Kompos

Yang ketujuh adalah hal yang penting, yakni kompos dimana hal ini bisa membuat sumbur tanaman dan memulai penghijaunan.

Itulah ke-7 cara agar kita bisa menjaga kelestarian bumi dan alam semesta ini dari pencemaran lingkungan.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x