Sakit Pinggang dan Pegal-pegal Sembuh Total, Cukup Pakai 4 Rempah Ini, Keluhan Nyeri dan Peradangan Hilang

- 29 Maret 2022, 10:10 WIB
 Ilustrasi sakit pinggang
Ilustrasi sakit pinggang /Pexels/Karolina Grabowska

LINGKAR MADIUN- Bagi kamu yang memiliki keluhan sakit pinggang, coba manfaatkan berbagai jenis rempah-rempah ini untuk mengatasinya, diantaranya serai, jahe, kayu manis, dan kayu secang.

Berbagai bahan alami tersebut dapat kamu olah menjadi minuman herbal yang sehat dan nikmat untuk membantu mengatasi beberapa masalah kesehatan seperti pegal-pegal, nyeri sendi, nyeri tulang, nyeri otot, hingga sakit pinggang.

Berikut cara mudah mengolah bahan alami serai, jahe, kayu manis, dan kayu secang menjadi minuman herbal dalam membantu mengatasi sakit pinggang, nyeri hingga peradangan.

Baca Juga: 4 Zodiak Pertanda Hoki, Dapat Rezeki Segunung di Akhir Maret Sampai Awal April 2022, Bersiap Moncer Kaya

Sebagaimana info kesehatan yang dilansir Lingkar Madiun dari kanal YouTube Resep Obat Herbal pada 29 Maret 2022, simak selengkapnya!

  1. Siapkan serai, jahe, kayu manis dan kayu secang
  2. Kupas kulit jahe hingga bersih
  3. Cuci seluruh bahan rempah agar lebih higienis
  4. Geprek atau tumbuk serai dan jahe
  5. Potong serai dan jahe menjadi beberapa bagian
  6. Rebus seluruh bahan dengan 2 gelas air hingga mendidih
  7. Tuang hasil rebusan ke dalam gelas
  8. Tambahkan madu sesuai selera
  9. Aduk hingga tercampur rata
  10. Minuman herbal siap dinikmati

Baca Juga: PANAS, Luis Enrique Tegaskan Tak Akan Ke Manchester United: Mengapa Orang Masih Curiga? Tak Ada yang Menarik

Minuman herbal dari rebusan bahan alami serai, jahe, kayu manis, dan kayu secang tersebut dapat kamu nikmati untuk membantu mengatasi masalah sakit pinggang, nyeri otot, nyeri sendi, nyeri tulang, hingga pegal-pegal.

Berbagai bahan alami tersebut dipercaya dapat mengatasi masalah kesehatan tersebut dikarenakan memiliki kandungan yang tinggi akan antioksidan, vitamin, dan mineral seperti kalium, kalsium, zat besi, dan zink yang sangat dibutuhkan untuk menutrisi tulang dan persendian.

Sehingga jika kamu mengonsumsinya secara rutin dan teratur, maka kandungan dari bahan alami tersebut akan membantu meredakan masalah kesehatan tersebut.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: YouTube Resep Obat Herbal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x