Jika Anda Sering Main saat Hujan, Beruntung Kesehatan dan Panjang Umur Menyertai, Simak 5 Manfaatnya

- 5 April 2022, 16:05 WIB
Ilustrasi hujan. Simak 5 manfaat main saat hujan turun.
Ilustrasi hujan. Simak 5 manfaat main saat hujan turun. /Dok Pikiran Rakyat/

LINGKAR MADIUN – Hujan merupakan sebuah karunia tuhan yang tiada duanya. Dengan hujan semua mendapatkan rezeki dari Tuhan yang Maha Esa.

Seperti halnya seorang anak-anak, dimana mereka sangat suka sekali dengan hujan.

Ia bisa bermain sepakbola dengan penuh drama sleding tekel, bisa bermain lari-larian dan juga mereka rasakan dapat mengutarakan rasa yang ada pada sukma.

Namun perlu Anda ketahui, bermain hujan ternyata tidak menimbulkan penyakit lho. Bahkan seringnya bermain hujan-hujannya malah menimbulkan efek yang sangat bagus untuk kesehatan tubuh si kecil.

Baca Juga: Sand Bantah Semua Bukti, Gatick Pilih Bungkam, Ada Ancaman dari Aktor Pengacara di Kasus Tangmo Nida?

Dilansir Lingkar Madiun dari instagram @kemdikbud ada lima manfaat jika Anda main saat hujan turun.

1. Menstimulasi kemampuan motorik anak

Ketika anak bermain dibawah hujan, akan akan menggerakan seluruh tubuhnya. Daya geraknya dan aktivitasnya tersebut dapat menstimulasi kemampuan fisik motorik anak untuk berkembang optimal.

2. Membuat rambut bersinar

Air hujan memiliki kadar kenetralan PH yang hamper sempurna, bebas garam, dan bebas mineral yang buruk bagi rambut. Hal tersebut baik untuk mempertahankan akar rambut sehingga mencegah kerontokkan.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x