Inilah 2 Gejala Menderita Penyakit GERD yang Sering Diabaikan, Simak Penjelasan dr Clarin Hayes

- 24 Februari 2023, 15:10 WIB
Mengatasi gerd dengan mudah tanpa menggunakan obat
Mengatasi gerd dengan mudah tanpa menggunakan obat /Pixabay @Mohamed Hassan/

1. Dada Terasa Terbakar
Orang yang mengalami GERD mereka akan merasa dada mereka seperti terasa terbakar khususnya rasa terbakar ini muncul setelah makan dan semakin parah di malam hari.

Umumnya gejala yang dialami oleh orang yang mengalami GERD dengan dada rasa terbakar ini sama seperti gejala yang dialami oleh penderita sakit jantung.

2. Merasa Seperti Masuk Angin

Baca Juga: Ramalan Zodiak 20 Februari–26 Februari 2023, Ada Petualangan Baru dalam Percintaan Leo
Orang yang mengalami GERD mereka akan cenderung merasa seperti sedang masuk angin sehingga timbul rasa tidak nyaman.

Rasa nyaman tersebut membuat mereka menjadi merasa mual serta mengalami muntah yang kronik.

Setelah membaca informasi di atas, semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan Anda tentang kesehatan.***

 

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah