Juru Bicara Covid-19 RI Angkat Bicara Mengenai Penambahan Jenis Vaksin Booster untuk Masyarakat Indonesia!

- 9 Februari 2022, 11:45 WIB
Juru Bicara Covid-19, Wiku Adisasmito himbau masyarakat segera dapatkan vaksin booster.
Juru Bicara Covid-19, Wiku Adisasmito himbau masyarakat segera dapatkan vaksin booster. /laman resmi covid.go.id

Dengan tujuan untuk meningkatkan imun kekebalan tubuh yang telah dibentuk oleh vaksin pertama dan kedua sebelumnya.

Baca Juga: Manchester United Ditahan Imbang Burnley pada Lanjutan Liga Inggris

Wiko Adisasmito selaku juru bicara satgas Covid-19 juga mengimbau masyarakat agar secepatnya mendapatkan vaksin booster di fasilitas kesehatan terdekat.

“Kami mengimbau untuk masyarakat bagi yang belum mendapatkan vaksin booster untuk sesegera mungkin memeriksa status kelayakan pada aplikasi Peduli Lindungi dan mendapatkan vaksin pada fasilitas kesehatan terdekat,” sambung Wiku.

Pemerintah akan selalu mengupayakan untuk menjaga kesehatan dan kehidupan masyarakat. Oleh hal ini masyarakat juga harus tetap menjalankan protokol kesehatan.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah