Parah! Ijazah Siswa di Jateng Ditahan karena Masalah Administrasi, Ganjar Ancam Copot Jabatan Kepsek

- 28 Agustus 2020, 15:11 WIB
Ganjar Pranowo.* /DOK. Humas Pemprov Jateng
Ganjar Pranowo.* /DOK. Humas Pemprov Jateng /

LINGKAR MADIUN- Dunia pendidikan kembali menjadi perbincangan ditengah masyarakat.

Kali ini penahanan ijazah milik alumni pada suatu sekolah masih sering terjadi. Seperti yang terjadi pada kasus penahanan ijazah di SMKN 1 Cepu, Kabupaten Blora, Jateng.

Kejadian tersebut dapat disebabkan oleh berbagai macam faktor, salah satunya adalah permasalahan ekonomi.

Menanggapi hal itu, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menegaskan sekolah yang berada di wilayahnya tidak boleh menahan ijazah alumni.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Novel Baswedan Dipastikan Positif Covid-19

Baca Juga: Fantastis, Nama Giring Ganesha Masuk 10 Besar Survei Elektabilitas Calon Presiden 2024

Sebagaimana diberitakan Semarangku.com dalam artikel "Ada Kepsek Tahan Ijazah Karena Alasan Uang, Ganjar Pranowo Ancam Akan Copot", Ganjar pun tidak akan segan untuk memberikan sanksi kepada kepala sekolah yang menahan ijazah alumninya.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Novel Baswedan Dipastikan Positif Covid-19

Pria berusia 51 tahun itu mengatakan akan mencopot jabatan kepala sekolah, yang kedapatan menahan ijzah alumni mereka karena alasan uang.

Halaman:

Editor: Ninna Yuniari

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah