Ternyata Ini 12 Politisi di Balik Terciptanya UU Cipta Kerja

- 12 Oktober 2020, 12:00 WIB
Dibalik pengesahan UU Cipta Kerja. /DPR RI /
Dibalik pengesahan UU Cipta Kerja. /DPR RI / /

Lingkar Madiun - Semenjak disahkan pada 5 Oktober lalu, Omnibus Law Undang-undang Cipta Kerja menjadi topik hangat dalam masyarakat. Keputusan ini menimbulkan pro dan kontra di berbagai kalangan. 

Masyarakat menilai pengesahan undang-undang ini terkesan tergesa-gesa dan mengabaikan jutaan suara rakyat yang meminta para dewan mencabut. 

Omnibus Law pun menjadi isu yang terus dipertanyakan apa maksud dan tujuan pemerintah mengesahkan UU ini yang terkesan dipaksakan. 

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Naik Rp 5 Juta? Simak Penjelasannya

Dinilai janggal, publik juga bertanya, siapa saja sosok penting dibalik lahirnya Omnibus Law UU Cipta Kerja

Koalisi Bersihkan Indonesia mengungkap 12 aktor di balik lahirnya Omnibus Law Cipta Kerja. Disebutkan, di balik pembahasan dan pengesahan Omnibus Law Cipta Karya, ada kepentingan besar pada pebisnis tambang.

UU kontroversial itu sendiri dibutuhkan guna mendapat jaminan hukum untuk keberlangsunggan dan keamanan bisnis mereka.

Baca Juga: Inilah 3 Resep Jus Untuk Tingkatkan Daya Tahan Tubuh dari Covid-19

Hal tersebut disampaikan Juru bicara Koalisi Bersihkan Indonesia Merah Johansyah dalam keterangan persnya, Jumat 9 Oktober 2020.

Halaman:

Editor: Aisyah Rahmatul Fajrin

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x