Isi Liburan Aman dengan 10 Rekomendasi Penginapan Buat Staycation di Surabaya

- 4 November 2020, 14:35 WIB
Isi Liburan Aman dengan 10 Rekomendasi Penginapan Buat Staycation di Surabaya/ Ilustrasi foto: Pixabay
Isi Liburan Aman dengan 10 Rekomendasi Penginapan Buat Staycation di Surabaya/ Ilustrasi foto: Pixabay /Pixabay

Fasilitas yang ditawarkan pun sangat lengkap dari mulai Restoran dengan beragam jenis makanan, bar, kafe, lounge, kolam renang yang sangat epic, fasilitas hiburan dengan live music, serta masih banyak lagi.

Menariknya, kamu juga bisa mengakses kamar dengan pilihan room with pool acces sehingga ketika bangun tidur bisa langsung mencebur di kolam renang tersebut sehingga akan sangat mengasyikkan.

Baca Juga: Sambut Libur Panjang Oktober 2020, Gunakan Masker dengan Benar Agar Liburan Tetap Aman

 Baca Juga: 4 Tips Liburan Murah Meriah, Praktis, dan Hemat, Simak Ulasannya Berikut Ini

6. Shangri-La Hotel Surabaya

Hotel bintang lima ini memang tidak pernah bisa berhenti menarik para pelanggan. Shangri-La merupakan salah satu hotel dengan rating yang sangat baik. Dekorasi yang digunakan juga sangat amat memuaskan.

Mengadopsi gaya kontemporer dan modern membuat semua kamar yang kamu pesan sangat memukau. Tidak hanya menawarkan properti modern, Shangri-La juga memberikan ornamen tradisional dengan ukiran khas Jawa.

Bahkan pada Kamar Suites, kamu bisa melihat pemandangan kota Surabaya hingga 180o serta dilengkapi dengan berbagai ornamen yang makin mempercantik kamar kamu. Kemewahan tidak hanya di dalam kamar namun juga terasa di setiap sudut Shangri-La Hotel Surabaya.

Baca Juga: Sambut Libur Panjang Oktober 2020, Gunakan Masker dengan Benar Agar Liburan Tetap Aman

 Baca Juga: 4 Tips Liburan Murah Meriah, Praktis, dan Hemat, Simak Ulasannya Berikut Ini

7. Novotel Surabaya Hotel

Mengusung tema yang bebas dari hiruk pikuk perkotaan, Novotel Surabaya Hotel membuat semua orang yang berkunjung ke sana betah dan tidak ingin pulang. Pasalnya Novotel memiliki bangunan dan penataan ruang yang sangat baik sehingga terlihat asri di tengah kota metropolitan Surabaya.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x