Gagal Bawa Pulang Tiket ke Final, Ahsan-Hendra Masih Ada Peluang Bawa Medali di Olimpiade Tokyo 2020

- 30 Juli 2021, 20:18 WIB
Pebulutangkis ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan bersalaman seusai kalah dari ganda putra Taiwan Lee Yang/Wang Chi-Lin dalam semifinal Olimpiade Tokyo 2020, di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Jepang, Jumat (30/7/2021). Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan gagal ke final setelah kalah 11-21, 10-21, dan selanjutnya mereka akan memperebutkan medali perunggu melawan ganda putra Malaysia pada Sabtu 31 Juli 2021. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/aww.
Pebulutangkis ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan bersalaman seusai kalah dari ganda putra Taiwan Lee Yang/Wang Chi-Lin dalam semifinal Olimpiade Tokyo 2020, di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Jepang, Jumat (30/7/2021). Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan gagal ke final setelah kalah 11-21, 10-21, dan selanjutnya mereka akan memperebutkan medali perunggu melawan ganda putra Malaysia pada Sabtu 31 Juli 2021. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/aww. /SIGID KURNIAWAN/ANTARA FOTO/

LINGKAR MADIUNHari ini Jumat 30 Juli 2021 dilaksanakan pertandingan pasangan ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan di Olimpiade Tokyo 2020.

Kendati demikian, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan gagal mendapatkan tiket ke Final usai takluk dengan pasangan ganda putra asal Cina Taipe.

Baca Juga: Penderita Diabetes Wajib Tahu, Perhatikan Hal Ini Sebelum Mengonsumsi Buah Pisang! Penting Buat Kesehatan

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan takluk dengan pasangan Cina Taipe Lee Yang / Wang Chi Lin dua set sekaligus 21 – 11 dan 21 – 10.

Kendati demikian Ahsan Hendra harus terhenti di babak semi final dan mengubur mimpi untuk bertanding di Final.

Awal pertandingan, Ahsan/Hendra terlihat nyaman dengan pertandingan hingga unggul 2-0. Namun Lee Yang/Wang Chi Lin memberikan bola – bola cepat hingga Ahsan/Hendra berkali – kali membuat kesalahan sendiri.

Baca Juga: Denny Darko Ramal Indonesia Bakal Ikuti Nasib Singapura Soal Covid-19 Jika Masyarakat Lakukan Hal Ini

Pasangan ganda putra Cina Taipe tersebut bermain cepat dengan menyambar bola di depan net dan megarahkan ke titik kosong di tengah lapangan.

Ahsan/Hendra semakin tertinggal dengan angka 21 – 11 pada set pertama.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x