Jendela Transfer: PSG Inginkan Rashford Bergabung, Akankah Manchester United Merelakannya?

- 13 Agustus 2022, 20:25 WIB
Rashford jadi incaran PSG, akankah Manchester United merelakannya?
Rashford jadi incaran PSG, akankah Manchester United merelakannya? /Instagram @manchesterunited/

LingkarMadiun.com – Klub kaya raya Prancis, Paris Saint Germain (PSG) secara terang-terangan menginginkan Marcus Rashford dari Manchester United.

Hal ini bukan tanpa alasan mengingat Marcus Rashford merupakan bakat yang luar biasa yang ditemukan oleh Manchester United.

Keinginan PSG terhadap Rashford adalah saat dirinya selalu bertemu Manchester United dan pemain asal Inggris tersebut selalu menjadi penentu lolosnya setan merah kala menghadapi PSG.

Baca Juga: Atletico Madrid Sepakat dengan Kompatriot Eriksen dari Denmark, Ternyata Pernah Gabung Klub Rival

Tercatat sudah dua kali PSG bertemu dengan Manchester United. Dimana setan merah selalu berhasil lolos meskipun pada pertemuan pertama The Reds Devils selalu kalah.

Tercatat Marcus Rashford adalah pemain kunci yang kala itu menghadapi PSG dipertemuan kedua. Tidak aneh bila PSG memerlukan Rashford untuk bergabung.

Pasalnya mereka akan mengisi skuad dengan sepadan, meskipun sudah ada Neymar, Mbappe dan Messi, PSG juga masih menginginkan winger kembali untuk pengganti Mauro Icardi yang disinyalir akan hengkang.

Baca Juga: PSG Jadi Pelabuhan Baru Fabian Ruiz, Napoli Juga Pertimbangkan Keylor Navas Atau Kepa Menjadi Pilihan

Apalagi Marcus Rashford juga bisa berposisi sebagai penyerang utama, sebab di Manchester United dirinya juga pernah diplot sebagai penyerang tengah.

Dilansir LingkarMadiun.com dari Instagram @fabriziorom, keinginan PSG dengan Marcus Rashford sampai telingan pelatih kepala Manchester United, Erik Ten Hag.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x