Indonesia Punya Bentangan Laut Layaknya Surga, Apa Saja? Inilah 10 Laut yang Tak Tertandingi Keindahannya

11 Februari 2022, 09:01 WIB
Ilustrasi berbagai nama laut di Indonesia. /Pixabay/dimitrisvetsikas1969

LINGKAR MADIUN – Kita perlu bangga menjadi anak indonesia, Indonesiaku sangat kaya rempah-rempah, laut, pulau, kebudayaan, bahasa, suku, adat-istiadat dan lain-lain.

Pesona negeri Indonesia layaknya surga dunia yang tidak bisa ditemui di mancanegara. Kekayaan alam dari ujung barat sampai timur, utara sampai selatan menjadi bukti betapa kayanya Tanah Air kita.

Biota laut, hutan yang megah, alam raya yang sejuk dan segar masih bisa dijumpai di Indonesia negeri kita tercinta.

Baca Juga: 3 Zodiak Masyhur Tak Kenal Sial, Nasibnya Bakal Moncer Mulus Sepanjang 2022

Apalagi hasil laut yang begitu melimpah ruah yang seringkali memenuhi kebutuhan manusia yang beraneka raga.

Seperti makanan, pakaian, aksesoris dan tentunya obat. Oleh karena itulah negara Indonesia disebut negara maritim.

Dilansir Lingkar Madiun dari berbagai sumber, perlu kalian ketahui bahwa Tanah Air Indonesia memiliki bentangan laut layaknya surga. Apa sajakah itu? Simak berikut ini.

Baca Juga: Belajar dari Layangan Putus, Inilah Hal Mengerikan yang Akan Kamu Sesali Jika Berselingkuh!

1. Laut Banda

Laut ini berada di Kepulauan Maluku selatan, dengan batasan arah tenggara ada gugusan Pulau Maluku yang memisahkan laut Arafuru, sebelah selatan ada Nusa Tenggara Timur.

2. Laut Arafuru

Laut yang berlokasi paling ujung tenggara Indonesia dengan batasan wilayah baratnya adalah Laut Banda dan Laut Timur. Letak yang strategis laut arafuru ada diantara Australia dan Papua.

3. Laut Halmahera

Laut ini terjepit oleh pulau Halmahera dan Pulau Timur Papua. Bersebelahan timur berbatasan dengan samudera pasifik.

Baca Juga: Raih Kesuksesan Sesuai dengan Versimu, Lakukan Hal Ini Tanpa Invensi Orang Lain

4. Laut flores

Laut Flores merupakan laut yang diapit Sulawesi dan Pulau  Nusa Tenggara.

5. Laut Jawa

Laut Jawa adalah laut dua pulau yakni Pulau Jawad an Kalimantan. Sedangkan batas sebelah barat dengan samudera Hindia.

6. Laut Seram

Laut Seram bertempat di sebelah utara Pulau Seram Maluku, sebelah Barat batas Papua dan sebelah utara batas Pulau Obi Maluku Utara dan Laut Halmahera.

Baca Juga: Rematik Amblas, Nyeri Sendi dan Pegel Linu Tak Datang Lagi, Cukup Pakai 4 Resep Ramuan Herbal Ini

7. Laut Timor

Laut Timor terletak antara ampitan Australia dan Timor, sebelah barat Samudera Hindia dan sebelah Timor batas laut Arafuru.

8. Laut Sulawesi

Laut ini ada di sebelah utara Sulawesi, sebelah timur Kalimantan Utara, dan sebelah Timur diapit oleh Samudera Pasifik dan Pulau kecil Sulawesi.

9. Laut Sawu

Laut yang berada di Pulau Nusa Tenggara Timur yang dikelilingi oleh Pulau kecil seperti Sumba, Rote, Flores.

10. Laut Maluku

Terletak di sebelah timur Maluku dan sebelah Barat Sulawesi. Sedangkan sebelah selatan terdapat juga Pulau talibau, Pulau Mangoli.***

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Tags

Terkini

Terpopuler