Selain Corona, Inilah 10 Kasus Pandemi Terburuk Sepanjang Sejarah! Simak Ulasan Menariknya

- 4 Februari 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi virus Covid-19
Ilustrasi virus Covid-19 /Pixabay

4. Pandemi Cacar

Penyakit cacar disebabkan oleh virus Varicella Zoster. Penderita yang terinfeksi virus cacar umumnya ditandai dengan demam, meruam, dan kulit melepuh. Saat ini virus cacar mungkin tidak berbahaya lagi.

Virus Varicella Zoster merupan virus yang pernah memusnahkan orang di ribuan tahun. Asal usul dari cacar tidak diketahui. Cacar diperkirakan berasal dari kekaisaran Mesir sekitar abad ke 3 sebelum Masehi.

5. Pandemi Tuberkulosis

Badan Kesehatan Dunia WHO memperkirakan bahwa 1,8 miliar orang terinfeksi mycobacterium tuberculosis adalah bakteri penyebab Tuberkulosis (TB).

Tahun 2019 lalu, 10 juta orang jatuh sakit karena Tuberkulosis dan 1,5 juta orang meninggal dunia, laporan WHO juga menunjukkan Indonesia menduduki posisi ketiga dengan kasus Tuberkulosis di dunia sementara posisi pertama dan kedua saat ini adalah India dan Tiongkok.

Tahun 2019 menyebutkan, kasus TB di Indonesia sebanyak 845.000 orang dan jumlah tersebut meningkat dari tahun sebelumnya sebanyak 843.000 orang.

6. Flu Hongkong

Pandemi virus tahun 1968 juga disebut dengan flu Hongkong berasal dari China pada Juni tahun 1968. Flu Hongkong disebabkan oleh virus influenza A subtype H3N2. Flu ini menewaskan 1 juta orang di seluruh dunia dan sekitar 100.000 orang di Amerika Serikat.

7. Pandemi Flu Babi

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: YouTube Pena Media


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah