7 Tempat Bertapa Bung Karno yang Terkenal Mistis dan Sakral, Salah Satunya di Jawa Timur, Simak Selengkapnya

- 3 Februari 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi tempat Bung Karno bertapa.
Ilustrasi tempat Bung Karno bertapa. /Youtube Naura komputer

2. Indrokilo Prigen

Sejarah mengungkap tempat ini digunakan oleh Bung Karno untuk menyepi. Bung Karno juga mendapat pusaka yang digunakan untuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: Bekerja di Rumah Justru Lebih Melelahkan? Ketahuilah Ternyata Ini 5 Penyebabnya

Namun menurut masyarakat sekitar mengaku tujuan Bung Karno melakukan pertapaan adalah untuk mendapatkan wahyu cakraningrat. 

3. Goa Selomangkleng Kediri

Masyarakat sekitar percaya goa ini digunakan oleh Dewi Kili Suci yang merupakan Sri Aji Jayabaya yang sekarang dipercaya menjadi Nyi Roro Kidul.

Goa ini biasa digunakan Bung Karno untuk melakukan meditasi serta memikirkan keadaan Indonesia.

Baca Juga: Jika Anda Alami Kekerasan dalam Rumah Tangga, Ketahui 6 Hak Korban KDRT Berikut

4. Alas Ketonggo Ngawi

Tak sedikit wilayah Jawa Timur yang menjadi tempat pertapaan Bung Karno. Alas Ketonggo Ngawi ini terkenal akan kekuatan mistisnya.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah