Jangan Kalah, Lakukan 5 Tips Ini Supaya Kamu Sukses dan Tidak Kalah Bersaing di Era Digital

- 16 Mei 2022, 11:15 WIB
BRI terus melakukan inovasi terdepan di tengah era digital yang semakin maju, salah satunya adalah pengembangan BRImo.
BRI terus melakukan inovasi terdepan di tengah era digital yang semakin maju, salah satunya adalah pengembangan BRImo. /Dok. BRI

LINGKAR MADIUN – Zaman sekarang merupakan serba digital, transfer uang, membeli barang bahkan absensi sekolahan pun semua serba digital.

Bukti nyata sudah dirasakan oleh segenap manusia di dunia akan pentingnya kemajuan zaman.

Oleh karena itu jangan sampai Anda salah satu yang tertinggal dengan zaman yang modern dan pintar saat ini.

Apalagi soal pekerjaan ataupun karir, karena hal itu sangatlah penting dalam urusan kepribadian supaya dapat hidup layak.

Baca Juga: Terungkap Pembunuhan Subang, Lama Kasus Terpecahkan, Ada Saksi Memutar Balikkan Fakta?

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @edward.rhidwan berbagi tips supaya Anda tidak ketertinggalan pada era digital saat ini.

Miliki mindset yang benar

Sukses ditentukan oleh delapan puluh persen factor psikologis dan dua puluh persen factor teknis. Semua berlaku di era digital saat ini, terutama memiliki mindset yang benar merupakan pondasi utama untuk bisa berhasil.

Menguasai minimal 1 skil digital

Tidak dipungkiri bahwa era digital membawa banyak perubahan dalam sector gaya hidup maupun ekonomi. Maka setidaknya menguasai skil digital sangat diwajibkan.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x