Pertama Kalinya! Hongkong Akan Rayakan Hitung Mundur Secara Daring Untuk Tahun Baru 2021

- 28 Desember 2020, 19:58 WIB
Ilustrasi tahun baru 2021.
Ilustrasi tahun baru 2021. /pexels/Olya Kobruseva

 

LINGKAR MADIUN – Badan Pariwisata Hong Kong (Hong Kong Tourism Board - HKTB) akan berbagi sorak-sorai meriah pada tahun baru.

Pandemi COVID-19 tidak membuat Badan Pariwisata Hong Kong (Hong Kong Tourism Board - HKTB) mengurungkan niat untuk melaksanakan kemeriahan.

Dalam malam tahun baru nanti HKTB akan melaksanakan kemeriahannya secara daring sehingga dapat diikuti oleh semua orang di dunia.

Baca Juga: Inilah Gejala Virus Corona Baru yang Lebih Mudah Menular

Perayaan tahun baru secara daring ini baru pertama kalinya dilakukan oleh HKTB

Perayaan hitung mundur ini dapat dilakukan dimana saja dan dapat juga hanya menggunakan ponsel.

lpada laman resmi serta platform media sosial HKTB di Facebook dan YouTube diumumkan bahwa hitung mundur akan langsung ditayangkan pukul 22.00 waktu Hong Kong Pada 31 Desember nanti.

Baca Juga: Kabar Gembira Untuk Pecinta K-Pop, SM Akan Gelar Konser Daring, Berikut Jadwalnya

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah