Fenomena 'Midnight Sun', Matahari Bersinar di Malam Hari di 4 Kota Ini, Mana Saja? Simak Ulasan Menariknya

- 19 Februari 2021, 16:34 WIB
Ilustrasi matahari bersinar
Ilustrasi matahari bersinar /Pixabay/

Menurut penduduk di kota tersebut mengalami siang tanpa henti, matahari terus bersinar dari pagi hingga pagi kembali. Orang yang tidak terbiasa tinggal di sana akan mengalami kesulitan tidur dan aktivitas lainnya.

Baca Juga: Waspada! BMKG Ingatkan Masyarakat Potensi Gempa Besar di Pesisir Pantai

Sementara bagi penduduk di kota tersebut Midnight Sun adalah hal yang biasa. Setiap tahun mereka mengalaminya, sehingga tidur dan aktivitas lainnya tidak terganggu.

Saat musim panas tiba, penduduk di Barrow biasanya melapisi rumah mereka menggunakan aluminium foil. Hal tersebut dilakukan agar mereka dapat tidur dan tidak terdistraksi oleh cahaya yang masuk melalui kaca di jendela atau ventilasi.

2. Hammerfest Norwegia

Hampir semua kota di kawasan Norwegia utara mengalami Midnght Sun setiap tahunnya. Kota-kota di kawasan tersebut tak pernah mengalami malam, bisa dibayangkan pada pukul 24.00 saja matahari masih sangat terang sehingga penduduk masih dapat melakukan aktivitas termasuk bekerja atau beristirahat seperti biasanya.

Baca Juga: Banyak Akun Hyun Bin Palsu di Media Sosial, Agensi Imbau Penggemar agar Hati-hati

Dikota Hammerfest Norwegia, perbedaan siang dan malamnya sama sekali tidak terlihat. Sepanjang hari udara menjadi sangat panas, sehingga pada saat akan beristirahat banyak penduduk menyalakan AC atau menutup jendela kamarnya dengan kain yang berwarna gelap.

3. Ivalo Finlandia

Ivalo adalah salah satu kota wisata di Finlandia yang setiap tahun dikunjungi oleh ribuan orang. Saat musim dingin tiba, tempat tersebut sangat beku dan nyaris setiap malam muncul aurora borealis yang sangat menakjubkan.

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah