Fenomena Langit 2021, Mulai Dari Hujan Meteor Hingga Gerhana Bulan dan Matahari

- 5 Januari 2021, 11:30 WIB
Fenomena Langit 2021, Mulai Dari Hujan Meteor Hingga Gerhana Bulan dan Matahari
Fenomena Langit 2021, Mulai Dari Hujan Meteor Hingga Gerhana Bulan dan Matahari /Pikira-rakyat.com/Pikiran-rakyat.com

LINGKAR MADIUN - Fenomena di langit bumi, seperti hujan meteor hingga peristiwa konjungsi akan terjadi di tahun 2021. Pemandangan di langit akan sulit diamati di bulan Januari karena kondisi cuaca dan fenomena langit ini hanya sekitar enam jam.

Di Belahan Bumi Utara pada jam 2 pagi waktu setempat hingga fajar akan terlihat 50-100 meteor per jam. Bulan yang cerha memungkikan kamu untuk dapat melihat lebih banyak meteor di daerahmu.

Meteor Quadrantids dimulai dari 12 hujan meteor, 12 bulan purnama, dua di antaranya akan terjadi di bulan Oktober. Berikut nama bulan purnama di tahun 2021 menurut Farmer's Almanac.

Baca Juga: Kondisi Gunung Merapi saat Ini, Teramati Guguran Lava Pijar. Begini Penjelasan BPPTKG

Baca Juga: Susu Kurma, Si Manis Minuman Kekinian yang Kaya Nutrisi Bagi Kesehatan

1. 28 Januari, munculnya bulan serigala
2. 27 Februari, munculnya bulan salju
3. 28 Maret, munculnya bulan cacing
4. 26 April, munculnya bulan merah muda
5. 26 Mei, munculnya bunga bulan
6. 24 Juni, munculnya bulan stroberi

Baca Juga: Seminggu yang Mematikan, 18.400 Nyawa Hilang di Amerika Serikat Karena COVID-19

Baca Juga: Virus Corona Varian Baru 'Ngamuk' di Inggris, Begini Langkah Penanganannya

7. 23 Juli, munculnya buck moon
8. 22 Agustus, munculnya bulan Sturgeon
9. 20 September, munculnya harvest moon
10. 20 Oktober, munculnya bulan Hunter
11. 19 November, munculnya bulan berang-berang
12. 18 Desember, munculnya bulan dingin

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Farmers' Almanac


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x