Haram Hukumnya Menanamkan Sikap Overthinking, Begini Penjelasan Habib Husen Jafar

25 Februari 2022, 16:00 WIB
Habib Husen Jafar menjelaskan haram hukumnya memiliki sikap overthinking. /Twitter @Husen_Jafar

LINGKAR MADIUN – Sikap overthingking adalah sikap yang sangat bisa membunuh diri sendiri. Sikap ini memiliki ciri khas yang negatif thingking untuk kebanyakan yang ada dalam sikap ini.

Hal ini akan sangat bisa membunuh rasa, kepercayaan diri, dan juga keberanian yang dimiliki. Oleh sebab itulah sangat haram menanamkan sikap overthingking.

Jangankan untuk sikap overthingking, sikap yang berbau negatif saja sangat tidak dianjurkan untuk ditanamkan. Karena itu jangan sampai anda menanamkan sikap yang seperti itu.

Baca Juga: 6 Gadis dengan Shio Ini Makin Tua Bakal Makin Kaya Raya, Memiliki Nasib Hidup yang Istimewa

Melakukan sikap sebaiknya adalah berdamai dengan diri sendiri, dan apa yang telah kamu lakukan hargailah itu. Memang anda  tidak bisa dari kekurangan yang anda miliki.

"Overthinking tidak akan mengubah keadaan, maka yang bisa kamu lakukan atas keadaanmu berdamai. Berdamai dengan apa yang ada ada pada dirimu, atas yang telah kamu lakukan," kata Habib Husen Jafar dilansir Lingkar Madiun dari twitter @Husen_Jafar.

Setiap manusia memang tidak luput dari salah dan khilaf, maka berdamai dengan diri sendiri adalah solusinya agar Anda berhenti menyalahkan diri karena kesalahan di masa lalu.

Baca Juga: 5 Zodiak Karir dan Harta Makin Lancar, Sukses Dikeroyok Rezeki dari 8 Penjuru Mata Angin di Awal Maret 2022

"Maka berdamailah, jika Allah saja mengampuni dirimu, padahal Allah yang paling berhak untuk menghukummu, mengapa engkau menghukum dirimu sendiri?" kata Habib Husen Jafar.

"Padahal itu bukan hakmu dan itu akan membuat kamu berada dalam keadaan yang semakin buruk dan buruk," sambungnya.

Lebih lanjut Habib Husen Jafar mengatakan bahwa overthingking adalah sikap yang tidak baik, maka ampuni dirimu sendiri sebelum memohon ampunan kepada Allah SWT.

"Maka ampunilah dirimu sendiri sebelum kau meminta ampunan kepada Allah dengan segala kekurangan, dengan kemudian tidak overthingking," tuturnya.

Baca Juga: 4 Pekerjaan yang Dibutuhkan di Era Metaverse, Kenali Jangan Sampai Ketinggalan Zaman

Dengan mengakui segala kekurangan dan kelebihan, maka kamu akan mengerti kamu berada dimana seharusnya kamu berada.

Maka percayakan anda dengan diri anda sendiri, dan jangan coba menanamkan sikap overthingking.

Karena sebernarnya tingkat kepercayaan, pola pikir, perjalanan hidup semua ada di benakmu.

Sangat haram hukumnya membohongi diri kamu sendiri dan haram hukumnya untuk berpikir negatif, khususnya berlebihan.***

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Tags

Terkini

Terpopuler