4 Negara yang Dianjurkan Rasulullah Untuk Dihuni di Akhir Zaman

- 9 Desember 2020, 09:51 WIB
4 Negara yang Dianjurkan Rasulullah Untuk Dihuni di Akhir Zaman
4 Negara yang Dianjurkan Rasulullah Untuk Dihuni di Akhir Zaman /Amber Avalona

LINGKAR MADIUN - Semakin cepet berjalannya waktu, kita tidak akan menyadari bahwa akhir zaman semakin mendekat. Semakin dekatnya akhir zaman, semakin dekat pula hari kiamat.

Tanda-tanda kiamat kecil sudah sering kita rasakan. Suatu saat nanti, kita akan dihadapkan dengan fitnah Dajjal sebagai tanda kiamat besar akan datang.

Untuk itu Rasulullah SAW merekomendasikan 4 negeri yang sebaiknya dihuni umat islam karena diberkahi oleh Allah SAW. Berikut penjelasan ke-4 negeri tersebut.

Baca Juga: 10 Hadiah Natal 2020 Terbaik Untuk Pacar yang Membuat Terpesona

Baca Juga: BLT UMKM Rp2,4 Juta Cair! Bawa Dokumen Berikut Ini Cairkan di BRI, BNI, dan Bank Syariah Mandiri

Baca Juga: 3 Ramuan Terbaik Dari Minyak Ini Mampu Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Buktikan Sendiri!

1. Mekah dan Madinah

Mekah dan Madinah adalah kita suci untuk umat islam semenjak zaman Nabi kita terdahulu. Kota suci ini menjadi kunci umat islam agar terbebas dari fitnah Dajjal yang terkenal kejam. Allah SWT juga sudah menjamin bahwa kedua tempat ini akan dijaga oleh malaikat dari fitnah keji Dajjal.

Dalam hadistnya Rasulullah SAW bersabda,

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: buku negeri akhir zaman karya abu fatihah al adnan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah