Ketahui 9 Peristiwa yang Akan Dialami Manusia Pasca Kiamat, Nomor 8 Menjadi Harapan Banyak Umat Muslim!

- 17 Februari 2021, 20:51 WIB
Ilustrasi hari kiamat
Ilustrasi hari kiamat /Pixabay

Yaumul Mizan adalah hari penimbangan amal perbuatan manusia setelah diperhitungkan baik dan buruknya ketika hidup di dunia. Apabila amal baiknya lebih berat maka ia akan beruntung dan mendapatkan rahmat dari Allah SWT. 

Sebaliknya jika dosanya atau amal buruknya lebih berat maka ia akan menerima azab dari Allah SWT. Hal tersebut sebagaimana Allah SWT jelaskan dalam Al-Qur’an. 

“Kami akan memasang timbangan yang tepat pada hari kiamat, maka tiadalah dirugikan seseorang barang sedikitpun dan jika (amalan itu) hanya seberat biji sawipun pasti Kami mendatangkan (pahala)nya. Dan cukuplah Kami sebagai pembuat perhitungan.” (QS. Al-Anbiya:47) 

Baca Juga: Rihanna Panen Hujatan dari Masyarakat India Setelah Pakai Liontin Dewa Ganesha, Ternyata Ini Alasannya

 

5. Ita-ul Kitab 

Ita-ul Kitab adalah pemberian buku catatan amal manusia, ketika lembaran catatan amalan diberikan seluruh manusia berlutut untuk menanti panggilan Allah SWT. 

Allah SWT berfirman: 

“Dan (pada hari itu) kamu lihat tiap-tiap umat berlutut. Tiap-tiap umat dipanggil untuk (melihat) buku catatan amalnya. Pada hari itu kamu diberi balasan terhadap apa yang telah kamu kerjakan.” (QS. Al-Jaatsiyaat:28) 

6. Al-Haud (Telaga) 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: Youtube Cinta Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah