Benarkah Seseorang yang Meninggal di Bulan Ramadhan Maka Akan Dibukakan Pintu Surga ? Begini Penjelasannya

- 7 April 2021, 20:56 WIB
Jika Seseorang Meninggal di Bulan Ramadhan Maka Akan Diberi Pintu Surga, Benarkah? Begini Kisahnya
Jika Seseorang Meninggal di Bulan Ramadhan Maka Akan Diberi Pintu Surga, Benarkah? Begini Kisahnya /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Setiap orang pasti menemui ajalnya masing-masing.  Cepat atau lambat, kematian tidak bisa diundur. 

Selagi masih hidup,  gunakanlah kesempatan ini untuk meraih sebanyak-banyaknya tabungan pahala dan keberkahan. 

Baca Juga: 10 Pantangan Makanan Penderita Kolesterol Tinggi, Salah Satunya Jerohan Ayam dan Sapi

Berbicara tentang kematian, banyak orang meyakini meninggal di waktu yang istimewa bisa menjadi memudahkan kehidupan di alam selanjutnya yakni alam barzakh.

Satu contohnya ketika seseorang meninggal di Bulan Ramadhan. Lalu apakah benar meninggal di bulan Ramadhan termasuk husnul khotimah? Berikut penjelasannya :

Seperti kita ketahui, Bulan Ramadhan adalah bulan Maghfiroh dimana segala dosa manusia akan diampuni,pintu- pintu surga akan dibuka, dan pintu neraka akan ditutup rapat.

Namun terkait meninggal di bulan Ramadhan,  belum tentu bisa menjadi jalan pintas seseorang masuk dalam surga-Nya. 

Sejumlah Ustadz berpendapat bahwa sebaik apapun bulannya,  amal sholeh semasa hidupnya tetap menjadi patokan. 

Apabila seseorang yang meninggal itu setelah  mengerjakan perbuatan fasih, kriminal, bahkan kafir belum tentu ia akan meninggal dalam kondisi husnul khotimah, meskipun  dia meninggal di hari yang paling baik.

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x