Jumlah Rakaat Shalat Tarawih Berbeda? Ternyata Ini Alasannya Menurut Para Ulama

- 17 April 2021, 09:36 WIB
Ilustrasi Shalat Tarawih
Ilustrasi Shalat Tarawih /Adelbayoumi/Pixabay

Baca Juga: Semanis Gula, Kurma Ternyata Punya 8 Manfaat untuk Kesehatan Tubuh, Simak Selengkapnya Disini!

Baca Juga: Viral Video Penganiayaan Perawat di Palembang, RS Siloam Sriwijaya Ceritakan Kronologinya

Meski begitu, banyak ulama yang menganggap bahwa hadits tersebut merupakan bukanlah tentang shalat tarawih, melainkan jumlah rakaat dan tuntunan shalat witir.

Dalam buku Hadits-Hadits Palsu Seputar Ramadhan karya KH Ali Mustafa Yaqub, beliau mengutip Ibnu Hajar al-Asqalani dalam kitab Fathul Bari Syarah Shahih al-Bukhari, yang menyebutkan bahwa tidak ada hadits tentang ketentuan jumlah rakaat shalat tarawih.

Wallahu a'lam bish-shawab.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah