Cuci Tangan Berlebihan Ternyata Bisa Merusak Kulit, Begini Cara Mengatasinya!

- 19 Januari 2021, 06:15 WIB
ilustrasi mencuci tangan
ilustrasi mencuci tangan /PIXABAY/slavoljubovski

LINGKAR MADIUN – Rutinitas sehari-hari telah mengalami perubahan besar sejak pandemi COVID-19 melanda banyak negara di seluruh dunia.

Orang-orang menjadi lebih sadar akan kebersihan untuk mencegah penyebaran virus corona yang sangat menular.

Baca Juga: Cek Fakta: Masker Wajib Dipakai Meski Telah Mendapat Vaksin COVID-19, Simak Penjelasannya di Sini

Baca Juga: Kapan Masker Kain Harus Diganti? Simak Jawaban Para Ahli

Dari semua perubahan yang signifikan itu, mencuci tangan telah menjadi kebiasaan yang sangat sering dilakukan.

World Health Organization (WHO) atau Badan Kesehatan Dunia dan berbagai organisasi kesehatan lainnya berusaha menumbuhkan kesadaran akan kebersihan dengan rajin mencuci tangan.

Meskipun kita semua tahu bahwa ini adalah kegiatan ini sangat perlu dilakukan untuk memutus rantai penyebaran COVID-19, ternyata hal ini bisa menimbulan sejumlah permasalahan pada kulit.

Mencuci tangan dan menggunakan hand-sanitizer secara terus menerus dapat menghilangkan lapisan terluar kulit.

Baca Juga: Pria Wajib Hindari 5 Makanan Ini agar Kesehatan Tubuh Terjaga

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: India Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x