PENTING! Ternyata Madu dan Selai Buah Bisa Menjadi Pengganti Gula secara Alami, Anda Wajib Tau!

- 5 Maret 2021, 13:18 WIB
Ilustrasi Madu.
Ilustrasi Madu. / https://unsplash.com/photos/yQzrDgU-KAI / /Unsplash

LINGKAR MADIUN - Studi telah menunjukkan bahwa gula tambahan telah terbukti meningkatkan resiko obesitas.

Penyakit jantung, tekanan darah tinggi, diabetes, penyakit hati berlemak non-alkohol, kanker, dislipidemia dan bahkan penurunan kesehatan kognitif.

Memilih pengganti gula yang alami dan lebih sehat, dapat meningkatkan kesehatan secara keseluruhan.

Baca Juga: Ternyata Ini Efek Mengkonsumsi Gula, Salah Satunya Meningkatkan Resiko Diabetes

Baca Juga: Presiden Jokowi Mendorong Konektivitas Digital Pacu Pemulihan Ekonomi, Begini Ulasannya 

Berikut, Madu dan Selai Buah sebagai pengganti gula secara alami :

Madu dianggap sebagai salah satu pemanis alami terbaik. Itu diperoleh dari nektar bunga oleh lebah madu.

Sejak zaman dahulu, madu digunakan sebagai pemanis alami karena memiliki kandungan fruktosa yang tinggi.

Baca Juga: Ternyata Ini Efek Mengkonsumsi Gula, Salah Satunya Meningkatkan Resiko Diabetes

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x