Ternyata Inilah 4 Manfaat Buah Naga yang Dapat Mengelola, Mengobati, dan Mencegah Tubuh dari Penyakit

- 9 Maret 2021, 11:35 WIB
Ilustrasi Buah Naga.  Ternyata Inilah 4 Manfaat Buah Naga yang Dapat Mengelola, Mengobati, dan Mencegah Tubuh dari Penyakit.
Ilustrasi Buah Naga. Ternyata Inilah 4 Manfaat Buah Naga yang Dapat Mengelola, Mengobati, dan Mencegah Tubuh dari Penyakit. /Pixabay/anwarajisuseno

LINGKAR MADIUN – Buah naga akan kaya manfaat, khususnya bagi kesehatan tubuh kita.

Mengonsumsi buah naga dapat membantu untuk mengelola, mengobati, bahkan mencegah tubuh kita dari berbagai penyakit yang mematikan.

Berikut, 4 Manfaat Buah Naga yang dapat mengelola, mengobati, bahkan mencegah tubuh dari penyakit:

Baca Juga: Ingin Menurunkan Berat Badan? Jangan Lewatkan Sarapan, Simak Penjelasannya

Baca Juga: Kudapan Cantik Nan Lembut, Rainbow Cheesecake, Begini Cara Pembuatannya

  1. Dapat mengelola kanker

Buah naga memiliki banyak antioksidan yang dapat membantu menetralkan radikal bebas dan dapat mencegah kanker.

Penelitian telah menunjukkan bahwa karotenoid dan betaxanthins yang ada dalam buah naga dapat menurunkan risiko kanker.

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa antioksidan dalam daging dan kulit buah naga putih dan merah menunjukkan efek antiproliferatif pada beberapa jalur sel kanker.

Baca Juga: Kalahkan Atalanta Lewat Gol Tunggal Skriniar, Inter Milan Kokoh di Puncak Klasemen Serie A Italia

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x