Dokter Peringatkan Ancaman Konsumsi Suplemen Makanan, Sebabkan Gangguan Aktivitas Listrik di Otot Jantung

- 9 April 2021, 20:29 WIB
Dokter Peringatkan Ancaman Konsumsi Suplemen Makanan, Sebabkan Gangguan Aktivitas Listrik di Otot Jantung
Dokter Peringatkan Ancaman Konsumsi Suplemen Makanan, Sebabkan Gangguan Aktivitas Listrik di Otot Jantung /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Suplemen makanan dibuat untuk melengkapi asupan makanan, sehingga ketika mengonsumsi lebih banyak suplemen dapat berdampak serius pada kesehatan Anda. Suplemen ini dapat menyebabkan serangan jantung dan beberapa efek samping yang dikutip dari laman Best Life berikut ini.

1. Menelan terlalu banyak magnesium dapat menyebabkan serangan jantung

Seorang perawat medis menjelaskan bahwa terlalu banyak magnesium dapat menyebabkan komplikasi kesehatan yang mengancam jiwa seperti serangan jantung yang akan mengganggu aktivitas listrik di otot jantung.

Baca Juga: Selain Setia, 5 Weton Pria Ini Pandai Mencari Uang Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Minggu Kliwon

Baca Juga: Kelelahan Selama Bekerja, Berikut 4 Makanan yang Bisa Pulihkan Energimu

Jika ternjadi henti jantung maka menyebabkan hilangnya fungsi jantung, pernapasan, dan kesadaran secara tiba-tiba, dan jika tidak segera ditangani dapat menyebabkan kematian.

2. Magnesium ditemukan dalam suplemen dan vitamin OTC

Magnesium biasanya terdapat dalam obat pencahar atau antasida berbasis magnesium dan ditemukan di sejumlah makanan, seperti kacang-kacangan, biji-bijian, alpukat, cokelat hitam, dan tahu.

Sehingga hal ini memuungkin seseorang mengalami overdosis magnesium karena mengonsumsi makan makanan kaya magnesium ditambah dengan menelan terlalu banyak magnesium dalam bentuk suplemen atau obat.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x