Jangan Sikat Gigi Setelah Minum 4 Hal ini! Dokter Sebut Dapat Merusak Enamel Gigi Berbahaya

- 16 April 2021, 21:57 WIB
Ilustrasi kopi
Ilustrasi kopi /Pixabay

Jika enamel anda rusak,  maka ada konsekuensi serius bagi gigi Anda. 

Baca Juga: Membaca Satu Huruf Kitab Allah, Dibalas Dengan Sepuluh Kali Lipat Kebaikan

Menyikat gigi segera setelah minum minuman asam akan merusak enamel yang dibutuhkan organ gigi Anda. 

Jika Anda pernah mengonsumsi minuman atau makanan asam , American Dental Association (ADA) merekomendasikan untuk menunggu setidaknya 60 menit sebelum menyikat gigi.

 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah