Ajaib, 15 Bahan Alami Ini Ternyata Mampu Mengusir Nyamuk! Bisa Kamu Coba Sebagai Pengganti Semprotan Kimia

- 23 April 2021, 17:04 WIB
Ilustrasi gigitan nyamuk.
Ilustrasi gigitan nyamuk. /Pixabay

Seperti citronella, aroma kuat eukaliptus dapat mengganggu indera nyamuk sehingga ia tak bisa menggigit kita. Kamu bisa membuat campuran semprotan eukaliptus seperti semprotan papermin atau cobalah oleskan minyak esensial eukaliptus pada pergelangan tangan dan kaki kamu.

6. Bawang Putih

Mengonsumsi bawang putih akan mengganggu feromon kita dan membuat bau kita berbeda, sehingga nyamuk akan sulit menemukan kita.

Selain itu, cara lain untuk mengusir nyamuk dengan menggunakan bawang putih adalah dengan mengirisnya tipis-tipis dan sebarkan di area yang banyak nyamuk.

7. Lavender

Lavender merupakan herbal yang sangat mudah untuk ditemukan.

Lavender adalah bahan yang juga bisa digunakan untuk minyak esensial seperti papermin dan eukaliptus.

Kamu juga bisa meletakkan pot berisi lavendel di halaman rumah atau ruang keluarga.

Baca Juga: Larangan Mudik Diperpanjang, Satgas Keluarkan Syarat Perjalanan dalam Negeri, Simak Ketentuannya!

8. Marigold

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah