5 Tes Kesehatan Ini Bisa Kamu Lakukan Sendiri di Rumah! Mampu Deteksi Penyakit Serius

- 29 Juni 2021, 14:53 WIB
Ilustrasi tes kesehatan
Ilustrasi tes kesehatan /Pexels

Lingkar Madiun- Tahukah kamu, ternyata kamu bisa mencoba melakukan tes medis sederhana sendiri untuk mengetahui kondisi kesehatan kamu. Tes sederhana ini bisa kamu lakukan untuk mendiagnosis penyakit serius. Bahkan, sebelum gejalanya muncul.

dr. Nufus membeberkan serangkaian tes sederhana yang bisa dilakukan untuk memperkirakan resiko pengembangan beberapa penyakit, diantaranya:

1. Melakukan Tes Pendengaran

Kamu bisa melakukan tes seberapa tajam pendengaran kamu. Namun untuk melakukannya kamu harus berada di ruangan yang sangat sunyi. Kemudian kamu bisa meletakkan jari-jari tangan kamu sejajar dengan telinga dengan jarak sekitar 10-20 cm.

Selanjutnya gosokkan jari tangan kamu, jikakamu bisa mendengarkan suaranya hal tersebut menandakan pendengaran kamu masih sehat dan bagus.

Lakukan hal tersebut beberapa kali dan cobalah dengan memberikan jarak sedikit lebih jauh dari jarak sebelumnya.

Baca Juga: Pemerintah Mengkaji Vaksinasi Covid Pada Anak, Berikut Rentang Usia yang Bakal Menerima

 

2. Stroke dan Demensia

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x