Jangan Asal Ikuti Tren, Renungkan Hal Ini Sebelum Putuskan Childfree, Umat Islam Wajib Tau!  

- 26 Agustus 2021, 10:25 WIB
Ilustrasi childfree. Jangan Asal Ikuti Tren, Renungkan Hal Ini Sebelum Putuskan Childfree, Umat Islam Wajib Tau!   
Ilustrasi childfree. Jangan Asal Ikuti Tren, Renungkan Hal Ini Sebelum Putuskan Childfree, Umat Islam Wajib Tau!   /Pixabay/AWFotografie/

Sebagaimana firman Allah pada Kaum Nabi Syu’aib ‘alaihissalam yang artinya:“Dan ingatlah di waktu dahulu kamu berjumlah sedikit, lalu Allah memperbanyak jumlah kamu”. (QS. Al-A’raf: 86)

  1. Renungkan jika anak mendatangkan rizki dengan izin Allah Ta’ala.

Sebagaimana Allah Ta’ala berfirman yang artinya: “Dan janganlah kamu membunuh anak-anakmu karena takut kemiskinan. Kami-lah yang akan memberi rizki kepada mereka dan juga kepadamu”. (QS. Al-Isra’: 31)

  1. Renungkan jika anak-anak adalah harapan kita ketika sudah tua.

Baca Juga: Ngeri! Israel Laporkan Angka Positif Covid-19 yang Melebihi Satu Juta Kasus

Anak-anak yang paling ikhlas merawat ketika orang tua sudah renta, terlebih anak tersebut adalah anak yang shalih yang berusaha berbakti mencari ridha orang tua.

  1. Renungkan jika anak-anak adalah amal jariyah paling berharga yang akan mendoakan seseorang ketika dirinya meninggal kelak.

Rasulullah bersabda yang artinya “Sungguh, Allah benar-benar mengangkat derajat seorang hamba-Nya yang shalih di surga”. Maka ia pun bertanya, “Wahai Rabbku, bagaimana ini bisa terjadi?” Allah menjawab, “Berkat istighfar anakmu bagi dirimu”. (HR. Ahmad, Ibnu Katsir berkata, isnadnya shahih).***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah