Kamu Generasi Milenial? Hindari 4 Masalah Ini Supaya Kamu Tidak Menyesal

- 16 Juni 2022, 10:35 WIB
Ilustrasi milenial
Ilustrasi milenial /unsplash/ Andreas Klassen

Saking lupanya, kondisi finansial berantakan dan tanpa teratur. Karena sibuk mengejar lifestyle daripada mengejar tabungan.

Baca Juga: Viral! Kasus Paidi Jadi Bukti Ketidakadilan Hukum di Indonesia? Anak Paidi: Kita Akan Maju Banding!

Belanja berkedok Selfreward

Generasi milenial merupakan generasi yang wow. Dia rela hidup pas-pasan demi gaya hidup yang relative tinggi. Akibatnya finansial mereka berantakan dan penyesalan ada dibelakang.

Tidak memiliki dana darurat

Buat Anda yang sudah meinkah atau sedang masa jomblo. Dana darurat sangatlah penting buat diri Anda. Karena besar kemungkinan dana tersebut buat simpanan nantinya.

Itu pesan untuk generasi milenial yang sekarang. Usahakan atur keuangan Anda mulai sekarang daripada penyesalan datang diakhir.***

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x