Stop! Bahaya Bakar Sampah, Sebaiknya Lakukan Ini Pada Sampah

- 22 Juni 2022, 08:35 WIB
Pekerja tengah membakar sampah di tempat pembakaran sampah di TPS berdikari Padasuka, Kecamaran Cimahi Tengah, Kota Cimahi. Dalam waktu dekat Pemerintah Kota Cimahi akan terbitkan Perda tentang penggunaan kantong plastik untuk mengurangi kantong plastik.
Pekerja tengah membakar sampah di tempat pembakaran sampah di TPS berdikari Padasuka, Kecamaran Cimahi Tengah, Kota Cimahi. Dalam waktu dekat Pemerintah Kota Cimahi akan terbitkan Perda tentang penggunaan kantong plastik untuk mengurangi kantong plastik. /Portal Bandung Timur/may nurohman/

LINGKAR MADIUN – Sampah yang menumpuk merupakan sebuah kebiasaan yang lumrah. Dibiarkan menumpuk karena agar bisa dibakar dikemudia hari.

Karena sangat nanngung bila dibakar jumlahnya sedikit. Maka kebiasaan ini sudah menjadi hal biasa oleh kebanyakan masyarakat.

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @lindungihutan kebiasaan ini justru sangat berbahaya bila terus dilakukan. Bahkan akan merusak kesehatan bila tidak segera dihilangkan.

Ada berberapa macam bahaya membakar sampah pada umumnya. Seperti dibawah ini contohnya.

Baca Juga: Kasus Subang, Dicky Sebagai Pacar Serahkan Akun Media Sosial Amel pada Polisi,  Ada Apa?

  • Menghasilkan senyawa dioksin yang berbahaya
  • Memivu kebakaran jika dalam skala besar
  • Menganggu kesehatan jantung
  • Memicu infeksi saluran pernapasan akut atau SPA
  • Mengurangi jarak pandang

Bahayanya tidak muluk-muluk, karena menyangkut kesehatan sebaiknya hindari. Dengan berberapa solusi ini bisa dicoba.

Baca Juga: Inilah Perbedaan Antara Liverpool dan MU dalam Mengontrak Pemain Kelas Dunia

  • Memisahkan sampah organic dan anorganik
  • Sampah amorganik dapat disetorkan ke bank sampah
  • Mengolah sampah organic menjadi kompos
  • Memanfaatkan gas metana dari sampai organic untuk bahan bakar kompor atau listrik

Mulai sekarang stop dan hindari membakar sampah, karena dapat menganggu kesehatan. Sehingga terapkan dengan pintar untuk mengelola sampah-sampah itu.***

 

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x