13 Macam Gunung yang Ada di Pulau Jawa, Mana Favorit Kalian?

- 8 Desember 2022, 15:05 WIB
Ilustrasi gambar Gunung Merapi, salah satu gunung yang ada di Pulau Jawa.
Ilustrasi gambar Gunung Merapi, salah satu gunung yang ada di Pulau Jawa. /Pixabay/Kimura2/

LingkarMadiun.com – Indonesia memiliki anugerah yang luar biasa, orang asing menilai Indonesia adalah pulau surga.

Karena disana memiliki ragam budaya, flora, fauna, bahasa serta alam yang kaya melimpah ruah.

Indonesia sangat kental dengan aroma pariwisata, tidak hanya pantai, gunung pun juga sangat indah dan layak dikunjungi.

Baca Juga: Awal Mula Kehidupan Laura Diperankan Michelle Ziudith sebagai Wanita Hina Series Kupu-kupu Malam

Menariknya gunung di Indonesia memiliki deretan terurut mulai dari barat ke timur. Yang dibahas nanti khusus Pulau Jawa.

Sebuah pulau yang sudah padat penduduk ini menyimpan keindahan gunung yang luar biasa.

Dilansir LingkarMadiun.com dari Instagram @eiger.madiun, menilik ragam jenis gunung yanh digemari oleh para pendaki.

Baca Juga: Link Nonton Streaming May I Help You Episode 12 Sub Indo Tayang Lagi Malam Ini di Prime Video dan MBC

  1. Gunung sumbing
  2. Gunung sindoro
  3. Gunung temanggung
  4. Gunung merbabu
  5. Gunung prau
  6. Gunung merapi
  7. Gunung tangkuban perahu
  8. Gunung semeru
  9. Gunung bromo
  10. Gunung lawu
  11. Gunung wilis
  12. Gunung kelud
  13. Gunung arjuno

Setuao gunung tersebut memiliki keunikan dan cerita tersendiri bagi seseorang yanh sudah oernah menjelajahinya. Ragam cerita yang berbeda itulah yang membuat gunung di Jawa menjadi keunikan alam semesta.***

 

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x