Ajarkan Pengaturan Keuangan kepada Anak, Maka 4 Pilar Penting Ini Terjadi

- 8 Januari 2023, 06:55 WIB
Ilustrasi uang, ajarkan manajemen keuangan kepada anak.
Ilustrasi uang, ajarkan manajemen keuangan kepada anak. /Pixabay/Iqbal Nuril Anwar

2. Berbagi

Mengajak berbagi adalah poin sangat penting. Dimana ajaran kali ini dapat mengajarkan anak untuk memiliki rasa toleransi.

3. Berbelanja

Mengajak belanja bukan berarti mengajak boros. Namun dapat membantu anak untuk bisa menentukan keuangan dalam membeli sebuah barang dengan pengambilan keputusan.

4. Menabung

Untuk yang keempat ini adalah bagian yang paling penting. Karena menabung mengajarkan anak supaya lebih menginginkan kekayaan daripada hidup boros.

Pola pikir anak dapat meniru kebiasaan setiap hari mulai dari orang tua, kondisi sosial dan pertemanan. Sehingga isikan anak untuk hal-hal positif yang membangun tumbuh kembang anak.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah