Ini Akibatnya Jika Kurang atau Berlebihan dalam Konsumsi Garam, Simak Ulasannya Berikut Ini

- 21 November 2020, 12:00 WIB
Ilustrasi Garam/Sodium
Ilustrasi Garam/Sodium /andreas160578 /andreas160578 dari Pixabay

LINGKAR MADIUN- Garam menjadi salah satu hal yang tidak pernah lepas dari kehidupan kita. Ya, makanan tanpa garam rasanya pasti tidak enak dan terasa sangat hambar.

Namun, konsumsi garam juga ada aturannya, Anda tidak boleh sembarangan dalam mengonsumsi garam. Garam harus dikonsumsi seimbang yaitu tidak kurang dan juga tidak berlebihan.

Lalu, apa akibatnya jika kita kurang atau bahkan berlebihan dalam mengonsumsi garam? Berikut penjelasan secara lengkapnya:

Baca Juga: 6 Tips Memasak Untuk Menurunkan Lemak dan Kolesterol, Salah Satunya Pakai Jeruk Nipis

Baca Juga: Banyak yang Tidak Tahu, Ternyata Kopi Dapat Turunkan Berat Badan. Simak Info Lengkapnya di Sini

Kurang Konsumsi Garam

Biasanya bagi para penderita darah tinggi sering kali menghindari makan makanan yang rasanya asin bahkan ada yang sama sekali tidak mau mengonsumsi garam karena tahuk tekanan darahnya naik.

Namun ternyata jika terlalu sedikit asupan garam di dalam tubuh juga dapat memicu munculnya penyakit tertentu.

Garam sendiri memiliki kandungan natrium yang baik untuk tubuh jika dikonsumsi secara sesuai dengan kebutuhan.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Kemkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah