BMKG Prediksi Curah Hujan di Indonesia 14 Februari 2021, Wilayah Jawa Berpotensi Hujan Ringan hingga Sedang

- 14 Februari 2021, 08:18 WIB
Prediksi Curah Hujan di Indonesia 14 Februari 2021, Wilayah Jawa Berpotensi Hujan Ringan hingga Sedang
Prediksi Curah Hujan di Indonesia 14 Februari 2021, Wilayah Jawa Berpotensi Hujan Ringan hingga Sedang /WKIDESIGN/PIXABAY/WKIDESIGN

LINGKAR MADIUN – Akumulasi curah hujan, Pada 14 Februari pukul 7.00 WIB sampai 15 Februari pukul 7.00 WIB.

Prakiraan hujan mengacu pada data numerik cuaca BMKG. Potensi curah hujan di wilayah Indonesia.

Wilayah Sumatra: Secara umum cerah berawan hingga berpotensi hujan ringan, namun sebagian Aceh, Sumatra utara, Sumatra barat, Jambi, Sumatra selatan dan Lampung berpotensi hujan lebat.

Baca Juga: Inilah Cara Mudah Melihat Aura Diri Sendiri Hanya Perlu Tembok Putih Saja Tanpa Mantra! Simak Ulasannya

Baca Juga: Amalan Istimewa di Malam Hari, Berikut Bacaan Niat dan Waktu yang Tepat Sholat Tahajud

Jawa: Secara umum berpotensi hujan ringan hingga sedang, namun untuk wilayah sebagian Jawa timur berpotensi hujan lebat.

Kalimantan: Secara umum berpotensi hujan ringan hingga sedang, namun untuk wilayah Kalimantan barat bagian timur dan Kalimantan tengah berpotensi hujan lebat.

Sulawesi: Secara umum cerah berawan hingga berpotensi hujan ringan.

Baca Juga: 4 Artis Indonesia Ini Dinilai Mirip dengan Seleb Korea Selatan, Bagaimana Menurutmu?

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Instagram @infobmkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x