Geger Meledak dan Terbakarnya Kilang Pertamina RU VI Balongan Indramayu, Begini Profil dan Sejarahnya!

- 29 Maret 2021, 18:52 WIB
Kompleks Kilang Minyak PT Pertamina (persero) RU VI Balongan Indramayu, Jawa Barat
Kompleks Kilang Minyak PT Pertamina (persero) RU VI Balongan Indramayu, Jawa Barat /Instagram @pertamina_ru6/

LINGKAR MADIUN- Kabar meledak dan terbakar hebatnya kilang minyak milik PT Pertamina (persero) RU VI Balongan Indramayu, Jawa Barat pada Senin, 29 Maret 2021 pukul 01.00 WIB begitu mengejutkan publik.

Warga di sekitar kawasan kilang minyak menuturkan bahwa kilang minyak Pertamina tersebut sempat mengeluarkan suara yang cukup keras sebelum api berkobar begitu hebat. Ledakan kilang minyak tersebut sempat membuat geger warga sekitar.

Baca Juga: Inilah Visi Kilang Minyak Balongan yang Terbakar Dini Hari Tadi, Salah Satunya Menjadi Terkemuka Di Asia

Baca Juga: Ahli Medis Peringatkan Penyakit Ginjal Membunuh Lebih Banyak Orang Daripada Kanker Payudara, Coba Minum Ini!

Sebab, ledakan tersebut menimbulkan getaran hingga merusak puluhan bangunan rumah warga yang berada di sekitar lokasi kejadian.

PT.Pertamina (persero) RU VI Balongan sendiri dibangun pada 1 September 1990 yang awalnya bernama proyek EXOR (Export Oriented Refinery) I.

Baca Juga: Inilah Visi Kilang Minyak Balongan yang Terbakar Dini Hari Tadi, Salah Satunya Menjadi Terkemuka Di Asia

Baca Juga: Ahli Medis Peringatkan Penyakit Ginjal Membunuh Lebih Banyak Orang Daripada Kanker Payudara, Coba Minum Ini!

Pada perkembangan selanjutnya kilang minyak tersebut sejak terbentuknya OPI (Operational Performance Improvement) diubah nama menjadi PT. Pertamina RU VI Balongan.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: pertamina. com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x