Memaknai Hari Kartini di Mata 4 Tokoh Wanita Indonesia, Sri Mulyani: Selamat Memelihara Semangat Juang Kartini

- 21 April 2021, 17:45 WIB
Memaknai Hari Kartini di mata 4 tokoh wanita Indonesia mulai dari Sri Mulyani, ArumI Bachsin,  Atalia, dan Khofifah Indar Parawansa
Memaknai Hari Kartini di mata 4 tokoh wanita Indonesia mulai dari Sri Mulyani, ArumI Bachsin, Atalia, dan Khofifah Indar Parawansa /Kolase foto Instagram/@smindrawati,@arumibachsin_94,@ataliapr, @khofifah.ip

Arumi Bachsin mengatakan kesempatan luar biasa yang ada saat ini, tidak terlepas dari perjuangan para pejuang wanita di masa lalu

Dan ia sebutkan mari memaknai Hari Kartini 2021 ini dengan memanfaatkan kesempatan untuk menjadi perempuan yang lebih berdaya lagi

 

Baca Juga: Hari Kartini, Inilah Kisah 3 Wanita Pengawas Pilkada 2020 yang Perjuangannya Mengharukan

 

Atalia Praratya

Atalia Praratya, Istri Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil juga turut mengemukakan pendapatnya tentang Kartini

"Hari Kartini adalah hari dimana kita banyak belajar dari sosok Kartini yang tak pernah berhenti belajar, mampu menjadi pemeran terbaik dalam episode kehidupannya dan tak gentar menghadapi zaman,"tuturnya. 

Baca Juga: Pemerintah Pastikan THR Untuk ASN-TNI- Polri Tersalurkan Sebelum Lebaran, Simak Jadwalnya!

 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah