Ramalan Jayabaya Ungkap 2021 Zaman Kalasuroto, Pertanda Munculnya Kiamat Sugra yang Makin Merajalalela

- 20 Juli 2021, 18:30 WIB
Ramalan Jayabaya Ungkap 2021 Zaman Kalasuroto, Pertanda Munculnya Kiamat Sugra yang Makin Merajalalela
Ramalan Jayabaya Ungkap 2021 Zaman Kalasuroto, Pertanda Munculnya Kiamat Sugra yang Makin Merajalalela /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Ramalan merupakan sebuah prediksi yang belum tentu kebenarannya. Meski demikian, banyak orang Jawa yang masih mempercayai ramalan Jayabaya, seperti beberapa ramlan yang diprediksi terjadi di Tahun 2021.

Ramalan-ramalan ini konon menjadi tanda bahwa tahun kalisuroto menjadin masa dimana kiamat sugra, apakah benar adanya? berikut bunyi ramalan tersebut:

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Sebut Indonesia di Tahun 2021 Berada di Zaman Kesengsaraan: Korupsi dan Nepotisme Merajalela

Baca Juga: Peramal Perancis Ungkap Ada Bencana Besar di Tanah Amerika Hingga Tersulutnya Perang Dunia 3 di Tahun 2021

1. Wong kang laku olo munggah pangkat, wong cilik akeh kang kepencil, wong kang mulyo di kunjoro. Artinya banyak orang jahat yang akan naik pangkat, rakyat kecil justru tersingkir, orang mulia bahkan di penjara.

2. Kang curang garang, wong kang jujur. Artinya orang yang curang berkuasa sednagkan yang jujur malah sengsara.

3. Akeh rondo kang ngalairaken, akeh sanget jabang bayi kang lair goleki bapake. Artinya banyak janda melahirkan bayi tapi anak bayi itu justru mencari siapa bapaknya.

Baca Juga: Kabar Baik setelah 14 Hari Pelaksanaan PPKM Darurat, Simak Ulasan Selengkapnya

Baca Juga: Pemerintah Tingkatkan Anggaran Bansos, Presiden Jokowi: Secepat Mungkin Penyalurannya

4. Agomo akeh kang nentang, pri kamanungsang soyo ilang. Artinya orang yang menentang agama menjadi tanda hilangnya perikemanusiaan.

5. Akeh sanget laknat, akeh penghianat, akeh anak kang mangan bapak. Artinya banyak sekali kutukan yang membuat orang akan berbuat khianat hingga berani melawan orang tuanya.

Itulah cuplikan dari ramalan Jayabaya yang merupakan tanda bahwa Kiamat Sugro adalah masa dimana moral manusia semakin menurun. Maka dari itu, marilah senantiasa untuk memperbaiki diri menjadi manusia yang lebih baik.

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: buku ramalan jayabaya karya suwidi tono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah