Selain Gunung Semeru, Ada 7 Gunung Aktif di Indonesia yang Pernah Meletus Dahsyat hingga ke Luar Negeri!

- 7 Desember 2021, 11:05 WIB
Selain Gunung Semeru, Ada 7 Gunung Aktif di Indonesia yang Pernah Meletus Dahsyat hingga ke Luar Negeri!
Selain Gunung Semeru, Ada 7 Gunung Aktif di Indonesia yang Pernah Meletus Dahsyat hingga ke Luar Negeri! /Instagram @faktaon7_id

Siapa yang tidak mengetahui gunung aktif yang terkenal ini. Pada Oktober 2010 lalu, Gunung Merapi pernah meletus hingga menyebabkan juru kunci gunung tersebut meninggal dunia yakni Mbah Maridjan.

Gunung Merapi terkenal dengan gunung berapi yang paling aktif di Indonesia. Ternyata letusan pada 2010 lalu itu merupakan yang paling parah.

Ledakannya begitu besar hingga menewaskan 350 lebih korban jiwa. 

Diketahui Merapi memiliki museum untuk mengenang letusan dahsyat tersebut. Selain itu perabotan rumah warga juga ada di museum Merapi.

Baca Juga: 5 Manfaat Kismis Hitam Bagi Kesehatan, Bantu Cegah Osteoporosis dan Kanker

6. Gunung Galunggung

Gunung Galunggung pernah meletus pada 139 tahun yang lalu, hal itu menyebabkan kehancuran bagi 100 desa lebih di Indonesia.

Bahkan dari letusan dahsyat yang terjadi pada tahun 1882 itu hingga menewaskan 4.000 orang.

Diketahui letusan dahsyat Gunung Galunggung pada saat itu terjadi sampai berbulan-bulan dan selama itu gunung aktif mengeluarkan lahar, debu halus, hingga pasir panas berwarna kemerahan.

Baca Juga: Anda Wajib Tau! Inilah 5 Cara Mencegah Penularan Virus Varian Omicron

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: Instagram @faktaon7.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah