Habib Rizieq Kangen Umat, Katanya: Saya Pengin Cepat Pulang ke Indonesia

- 28 September 2020, 06:30 WIB
Habib Rizieq Shihab dikabarkan akan pulang ke Indonesia.
Habib Rizieq Shihab dikabarkan akan pulang ke Indonesia. /Fixindonesia

Baca Juga: 5 Film Mengenai G30S PKI, Salah Satunya Film Dokumenter Pengakuan dari Algojo

"Kalaupun pemerintah menawarkan, belum tentu juga, belum mau. Beliau akan berusaha sendiri, berikhtiar sendiri untuk berupaya agar pulang ke Tanah Air," ujar Slamet.

Sebagaimana diketahui, Habib Rizieq Shihab telah tiga tahun lebih menetap di Arab Saudi yakni sejak 26 April 2017.

Baca Juga: Karyawan Bebas Wajib Pajak PPh 21, Dirjen Pajak RI: Uangnya untuk Belanja!

Sebelumnya dilansir dari Warta Ekonomi dengan judul berita Habib Rizieq Sangat Ingin Pulang ke Indonesia, Katanya: Umat Rindu Saya, Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Hidayat Nur Wahid (HNW) menyatakan pihaknya akan memfasilitasi dialog pemulangan Imam Besar FPI Rizieq Shihab dengan DPR RI.

Hal ini disampaikan untuk menanggapi permintaan Juru Bicara Presidium Alumni 212 (PA 212) Haikal Hassan yang meminta kepada HNW agar Habib Rizieq diberi kesempatan berdialog dengan Komisi III DPR RI.

Baca Juga: Waduh, Wakil Ketua DPRD Tegal Konser Dangdut, Kapolsek Tegal Dicopot

"Untuk Komisi III, Insya Allah kita ikut komunikasikan dengan Komisi III dan Komisi I juga, di Komisi III ada Habib Abubakar Alhabsyi, habib kita juga. Komisi I Insya Allah bagian dari pimpinan Komisi I kawan-kawan dari PKS, kita siap Insya Allah," katanya dalam diskusi bertajuk Pemulangan IB HRS dari Pengasingan Politik pada Minggu 23 Agustus 2020.

Mendengar hal tersebut, Haikal Hassan lantas menanggapi serius pernyataan HNW. Ia lantas berencana untuk mengirimkan surat resmi terkait dialog tersebut.

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id, Besok Terakhir Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 10

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Warta Ekonomi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x