Wajib Dilakukan! 5 Cara Mengatur Keuangan Di Masa Pandemi Covid 19

- 23 September 2020, 19:07 WIB
Ilustrasi Resesi
Ilustrasi Resesi /pikiran-rakyat

Baca Juga: Antisipasi Napi Kabur, Kemenkumham Pindahkan Puluhan Napi Narkoba

1. Mencatat Pemasukan dan Pengeluaran Dengan Baik

Tips yang pertama ini sangat penting untuk mengatur keuangan agar tetap stabil. Jangan sampai lebih besar pengeluaran daripada pendapatan. 

Jika tidak mencatat dengan baik, maka bisa terjadi pengeluaran yang membengkak. Tetapi jika ada pembukuan yang jelas, maka akan terlihat uang pemasukan dan pengeluaran seimbang apa tidak.

2. Kurangi Nongkrong Bersama Teman-teman

Ini sudah semestinya dilakukan oleh kita semua, apalagi dikondisi pandemi seperti ini. Biarpun PSBB diterapkan kembali, jika tidak ada urusan yang penting maka lebih baik dirumah saja. 

Selain aman buat diri sendiri, tentunya aman juga buat kantong. Biasanya uang untuk nongkrong ini lumayan gede lho, jadi jika bisa dihemat tentu akan lebih baik.

Baca Juga: Mengukur Kekuatan Liga Inggris: Tottenham's Heung-Min Son Berada di Puncak

Baca Juga: Antisipasi Napi Kabur, Kemenkumham Pindahkan Puluhan Napi Narkoba

3. Utamakan Kebutuhan Primer

Halaman:

Editor: Yoga Pratama Widiyanto

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x