Kenali 8 Tanda Kamu Mengalami Kelelahan Secara Mental dan Emosional

- 24 Oktober 2020, 18:40 WIB
lelah mental dan emosional
lelah mental dan emosional /StockSnap

6. Timbul Rasa Ingin Menangis Tanpa Sebab

Saat kamu memiliki masalah lalu merasa seluruh dunia saat ini sedang menyelahkan kamu. Perasaan menjadi lebih senditif bahkan hanya dengan lontaran candaan ringan saja membuatmu ingin menitikan air mata.

7. Merasa Pusing dan Mual

Selanjutnya adalah merasa pusing dan mual. Hal ini menjadi tanda bahaya yang cukup besar ditemukan pada orang yang terlalu lelah secara mental dan emosional. Kelelahan mental yang dialami sudah mempengaruhi fisik.

Baca Juga: Perwira Polisi Kena Tembak Setelah Diduga Jadi Kurir Narkoba, Begini Kronologisnya

Baca Juga: Musim Layangan, Ada yang Tersangkut di Ban Pesawat Citilink Saat Akan Mendarat

8. Merasa Kosong

Tanda yang satu ini menjadi tahap di mana kamu sudah kehilangan semua harapan. Seiring berjalannya waktu lama-lama kamu malah nyaman dengan kekosongan ini. Bahkan seperti mati rasa, kamu tidak merasa bahagia maupun merasa sedih.

Jika kamu mengalami 8 tanda tersebut maka bisa melakukan beberapa hal misalnya mencari aktivitas yang membuat bahagia, berhenti menyalahkan diri sendiri, luangkan waktu untuk sendiri, menangislah, dan jika keadaan semakin memburuk segera lakukan konsultasi dengan psikolog atau dengan psikiater.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Twitter Yayasan Pulih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x