Ratusan Orang di Bangkalan Terkonfirmasi Positif Kasus Baru Covid 19, Pemda Tambah Fasilitas Kesehatan

- 8 Juni 2021, 21:27 WIB
Ilustrasi Covid 19
Ilustrasi Covid 19 /Pixabay

Ia melanjutkan, berdasarkan hasil analisa, penyebab lonjakan kasus Covid 19 di Kabupaten Bangkalan terjadi karena transmisi lokal pada klaster keluarga dari pemudik, pada Hari Raya Ketupat di Arosbaya, dimana masyarakat biasa menggelar tradisi kumpul bareng keluarga dan kegiatan itu mengabaikan protokol kesehatan.

Selain itu, petugas tidak bisa melakukan pelacakan pada masyarakat yang terlebih dahulu diketahui terpapar Covid 19 karena masyarakat Bangkalan banyak yang menolak dan tidak kooperatif dengan petugas.

Baca Juga: Ilmuwan Rusia Ungkap Obat Paling Ampuh yang Dapat Mencegah Berbagai Masalah Kesehatan, Simak Ulasannya

Baca Juga: Pilih Ceraikan Alvin Faiz, Denny Darko Khawatir Larissa Chou Berubah Keyakinan! Begini Alasannya

"Saat ini kami meminta petugas menggerakkan personelnya ke desa-desa guna menjalankan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) mikro, seperti babinsa dan bhabinkamtibmas," katanya. ***

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x