BLT Belum Cair? BPJSTK Sarankan Cek BLT Subsidi Gaji Rp600 Ribu di Sini

- 12 September 2020, 20:18 WIB
Cek data penerima BLT subsidi gaji di sso.bpjsketenagakerjaan.go.id /
Cek data penerima BLT subsidi gaji di sso.bpjsketenagakerjaan.go.id / /

LINGKAR MADIUN- Dalam beberapa minggu terakhir, BLT atau bantuan langsung tunai subsidi gaji sudah memasuki tahap 3 dan resmi cair beberapa hari yang lalu.

Menaker Ida menyampaikan bahwa pada tahap 3 ini ada kenaikan jumlah calon penerima. Akan ada 3,5 juta penerima BLT subsidi gaji pada tahap 3.

“Jumlah data calon penerima subsidi gaji/upah yang diserahkan kepada kami sebanyak 3,5 juta. Jadi ini lebih besar dibandingkan tahap I dan II,” ujar Menaker Ida Fauziyah, pada Press Conference secara online tentang Progres Bantuan Subsidi Upah Gaji/Upah. Dikutip Lingkar Madiun dari laman Kemnaker.

Baca Juga: Viral Kontroversi Arteria Dahlan, Merasa Dituduh ‘Cucu PKI’ hingga Pernah Bentak Emil Salim

Baca Juga: Waduh, Jurnalis Liputan6 Didoxing Usai Cek Fakta Arteria Dahlan Cucu Pendiri PKI, Simak Ulasannya

Tapi ternyata selama masa penyaluran dana BLT subsidi gaji atau upah, pemerintah mengalami banyak kendala.

Baca Juga: Viral Kontroversi Arteria Dahlan, Merasa Dituduh ‘Cucu PKI’ hingga Pernah Bentak Emil Salim

Baca Juga: Waduh, Jurnalis Liputan6 Didoxing Usai Cek Fakta Arteria Dahlan Cucu Pendiri PKI, Simak Ulasannya

Kendala yang muncul diantaranya adalah terkait nomor rekening, upah pekerja, dan juga nomor NIK.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Kemenaker Youtube BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x