Korea Selatan Alami Gelombang Ketiga Kasus Covid-19 Setelah Pelonggaran Aturan Pembatasan Sosial

- 26 November 2020, 14:21 WIB
Ilustrasi Korea Selatan Alami Gelombang Ketiga Kasus Covid-19 Karena Pelonggaran Pembatasan Sosial
Ilustrasi Korea Selatan Alami Gelombang Ketiga Kasus Covid-19 Karena Pelonggaran Pembatasan Sosial /congerdesign /Pixabay

Baca Juga: Satgas Covid-19 Minta Maaf Setelah Dapat Komentar Negatif Bagikan Masker di Hajatan Rizieq Shihab

Sebelumnya, gelombang pertama di Korea Selatan muncul pada akhir Februari.

Saat itu, kasus diketahui berasal dari sekte agama namun kasus terbaru lebih tersebar di sekitar ibu kota Seoul, membuat pemerintah lebih sulit untuk melacaknya.

Angkatan militer memerintahkan larangan cuti 10 hari setelah serangkaian wabah masuk di wilayah tersebut. 

Baca Juga: M/V Teaser Dita Karang Secret Number Got The Boom Raih 1 Juta Viewer Hanya 14 Jam

Baca Juga: Foto Giselle Member Keempat Aespa Saat Pra Debut Beredar, Netizen: Sangat Ikonik

Kelompok lain juga telah dilacak dari mulai fasilitas sauna, sekolah menengah atas, akademi aerobik, gereja, kafe anak-anak dan tempat kerumunan lainnya.

Dilansir dari Reuters, banyak sekali Infeksi yang terjadi di tengah kalangan anak muda.

Namun banyak juga di antaranya yang tidak menunjukkan gejala.

Baca Juga: Dua Civitas Akademika Diduga Meninggal karena Covid-19, Universitas Sebelas Maret (UNS) Lockdown

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x