Facebook Blokir Media Australia, Enggan Setujui RUU Jurnalisme, PM Australia: Ini Adalah Ancaman

- 19 Februari 2021, 20:15 WIB
PM Australia, Scott Morrison Melabrak pemerintah China lewat WeChat
PM Australia, Scott Morrison Melabrak pemerintah China lewat WeChat /Instagram/@scottmorrison

Rupert Murdoch’s News Corp. telah mengumumkan kesepakatan bersakala besar dengan Google yang mencakup cara kerjanya di Amerika Serikat dan Inggris serta Australia.

Organisasi media utama Australia, Seven West Media, juga melakukan kesepakatan awal pekan ini. Rival Nine Entertainment dikabarkan melakukan pakta sendiri, dan Australian Broadcasting Corp. milik negara tengah bernegosiasi.

Baca Juga: Jennie BLACKPINK Ulang tahun ke-25, Ini Kejutan Istimewa untuk Penggemarnya

Baca Juga: Jennie BLACKPINK Dianggap Paling Sadis di ‘Knowing Bros’? Ternyata Ini Alasannya

Rencananya, Morrison akan mendiskusikan RUU ini dengan para pemimpin India, Inggris, Kanada, dan Prancis.

“Ada banyak kepentingan dunia mengenai apa yang telah dilakukan Australia. Itulah mengapa saya mengundang Google dan Facebook untuk terlibat secara konstruktif karena mereka tahu bahwa apa yang akan dilakukan Australia di sini kemungkinan besar akan diikuti oleh banyak yurisdiksi negara Barat lainnya,” kata Morrison.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Associated Press


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah